Musdessus Desa Terara - Penetapan KPM BLT-DD salur 5 sampai 8
Aplikasi BAKSO Kini Sudah ada di Desa Terara
PROSEDUR PEMBUATAN KTP-ELEKTRONIK
Donor Darah Dalam Rangkaaian Acara Launching Sentra Kuliner Terara (SKT)
Dua buah masker untuk masing-masing pengunjung pasar Terara
Lahirkan Generasi Baru, Remaja Masjid Nurul Yaqin Keliwatanja Reshuffle Pengurus
Kaurwil Keliwatanja laksanakan gotong royong pemberishan 2 TPU di Keliwatanja
Dua siswi SMK YAPIS Santong PKL di Kantor Desa Terara
UPT Puskesmas Terara galakkan Posyandu Keluarga dan Penanganan Hipertensi
PEMBUATAN ADMINISTRSI KEPENDUDUKAN
Berita Utama
-
Senin (24/6/2024) Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Terara atasnama KPU Kabupaten Lombok Timur melantik 20 Orang Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat serta Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur Tahun 2024. Acara Pelantikan yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Terara ini dihadiri oleh Kepala Desa Terara, Bhabinkamtibmas Bripka Ibnu Akbar HK, Babinsa Serma Zulkaryadi, Ketua BPD Terara Suparlan Chairudin dan Anggota PPK TeraraSdr. Muhamad Zainudin, S.Pd.I.
Dalam acara ...
Artikel Terkini
-
Dengan berakhirnya masa Jabatan Pekasih Desa Terara Tahhun sebelum nya maka pemerintah Desa Terara melalui Panitia Pemilihan Pekasih yang telah di tetapkan oleh Kepala Desa Terara telah meaksanakan Pemilihan Pekasih pada hari Ahad tanggal 17 Oktober 2021 yang di ikuti oleh 8 orang Calon Pekasih yang lolos Verifikasi di antaranya :
SUBAK TERARA I
1. IDRIS Calon Nomor Urut 1
2. AGUS LEPIANSYAH Calon Nomor Urut 2
3. DARMAWAN Calon Nomor Urut 3
4. MUSTAWAN cALON Nomor Urut 4
SUBAK TERARA II
1. NASIP Calon Nomor Urut 1
2. AZHARUDIN Calon Nomor ...
-
Dalam Rangka Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJM Desa) Tahun 2021 – 2027, Pemerintah Desa Terara, Kecamatan Terara, Kabupaten Lombok Timur, NTB menggelar Musyawarah Dusun (Musdus), acara ini di laksanakan oleh Tim Penyusun RPJMDesa. Pelaksanaan Musdus di gelar pada Pukul 09.00 Wita sampai dengan selesai, Musyawarah yang diawali dari Dusun Sampang Tiga pada hari Rabu, 6 Oktober 2021 bertempat di ruang pertemuan Rumah Kaurwil Sampang Tiga.
Kepala Desa Terara (IDA LAELA) menyampaikan dalam sambutannya sekaligus membuka ...
-
Tim panitia kabupaten Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Lombok Timur menjadwalkan rencana pelantikan 29 Kepala Desa (Kades) terpilih pada tanggal 31 Agustus 2021 mendatang.
Kepastian pelantikan kades terpilih yang digelar pada tanggal 28 Juli lalu setelah digelarnya rapat panitia kabupaten siang ini, Selasa (24/8) diruang Sekretaris Daerah (Sekda) Lombok Timur.
Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Lombok Timur, M. Hairi, SIP, M.SI membenarkan kepastian pelantikan kades terpilih pada akhir Agustus ini.
“Kita ikhtiarkan ...
-
Terara (06/08/2021) | Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Terara Kecamatan Terara Tahun 2021 telah berakhir. IDA LAELA calon Kepala Desa Terara Nomor urut 05 keluar sebagai pemenang setelah ditetapkan berdasarkan hasil pemungutan dan perhitungan suara pada Rabu 28 Juli 2021 dengan perolehan 1008 suara dari tota 3939 suara sah.
Panitia Pemilihan bersama Panitia Pengawas pemilihan dan BPD Desa Terara pada Jum’at (06/08/2021) bertempat di Aula Kantor Desa Terara berkumpul dalam rangka Penyampaian Laporan pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa Terara ...